• Banner 2
SERVICES
Wheel Chair

Fasilitas Kursi Roda bisa digunakan secara cuma-cuma bagi pengunjung Puri Indah Mall yang membutuhkan. Cukup mendatangi bagian Car Call yang terletak di depan Lobby Expansion ( Lobby Barat ) dan Lobby Timur.